MEMBANGUN KEPEMIMPINAN BERDAYA SAING: STRATEGI MOTIVASI, PENGAMBILAN KEPUTUSAN DAN PENGENDALIAN KONFLIK PADA PELATIHAN LKMM-TD
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi dan menganalisis strategi yang efektif dalam membangun kepemimpinan berdaya saing melalui pendekatan motivasi, pengambilan keputusan, dan pengendalian konflik pada pelatihan Latihan Kepemimpinan dan Manajemen Mahasiswa Tingkat Dasar (LKMM-TD). Studi menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, penelitian ini mengidentifikasi peran strategis pelatihan dalam meningkatkan kemampuan peserta untuk memotivasi tim, mengambil keputusan secara tepat, serta mengelola konflik secara konstruktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelatihan LKMM-TD memberikan dampak positif terhadap pengembangan kepemimpinan mahasiswa. Peserta mampu menginternalisasi teori motivasi untuk mendorong kinerja individu dan tim, menguasai metode pengambilan keputusan berbasis analisis situasi, dan mempraktikkan teknik resolusi konflik untuk menciptakan hubungan kerja yang harmonis..
References
Al Huraizi, S. S. A. N., & Marni, N. Bin. (2023). Strategic Leadership Practices and Their Role in Achieving Competitive Advantage in Schools, Future Agendas, Research Gaps, and the Research Needs: Systematic Literature Review. International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences, 13(2), 819–832. https://doi.org/10.6007/ijarbss/v13-i2/16424
Grace Amalia Tondang, N. A. (2022). Peran Kepemimpinan Dan Penerapan Manajemen Perubahan Dalam Peningkatan Daya Saing Organisasi di Universitas Islam Negeri Sumatera Utara. JURNAL MANAJEMEN AKUNTANSI (JUMSI), 2(1), 202–210. https://jurnal.ulb.ac.id/index.php/JUMSI/article/view/3058/2568
Greve, H. R. (2023). Structuring the situation: Organizational goals trigger and direct decision-making. Frontiers in Psychology, 14(March). https://doi.org/10.3389/fpsyg.2023.1140408
Gwanyo, Y. E. (2020). Article 10 - Conflict management as an instrument for organizational effectiveness. 3(4), 165–174.
Hili, P., & Henanussa, F. A. (2024). Pengaruh Pembelajaran Organisasi Terhadap Keunggulan Bersaing Melalui Kepemimpinan Pada Universitas Swasta Di Kota Makassar. HIPOTESA-Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial, 18(1), 1–12.
John-Eke, E. C., & Akintokunbo, O. O. (2020). Conflict Management as a Tool for Increasing Organizational Effectiveness: A Review of Literature. International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences, 10(5), 299–311. https://doi.org/10.6007/ijarbss/v10-i5/7198
Mallillin, L. L. D. (2022). Adaptive Theory Approach in Leadership: a Guide To Educational Management System and Mechanisms. European Journal of Education Studies, 9(7), 58–83. https://doi.org/10.46827/ejes.v9i7.4356
MEGAN SEIBEL1 , ERIC K. KAUFMAN1, D. A. C., & ELLIOTT-ENGEL3, A. J. (n.d.). J of Leadership Studies - 2023 - Seibel - Advancing Adaptive Leadership Through Adaption?Innovation Theory Enhancements to.pdf.
Muis, I., & Isyanto, P. (2022). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional dan Manajemen Pengetahuan terhadap Kinerja Organisasi: Organisasi Pembelajaran sebagai Mediator. Owner, 6(1), 160–175. https://doi.org/10.33395/owner.v6i1.543
muktamar ahmad, ramadani tri fenny ramadani, ahmad, A. (2023). Pengambilan Keputusan Dalam Kepemimpinan. Journal of International Multidisciplinary Research, 1(2), 1141–1158.
Nahnudin, N., Fauji, A., & Firdaos, R. (2023). Tipe dan Ide Kepemimpinan Adaptif Terhadap Solusi Konflik Organisasi. Tadbir Muwahhid, 7(1), 85–108. https://doi.org/10.30997/jtm.v7i1.8127
Petrova, E., & ?tef?nescu, R. (2022). Decision making, some individual decision-making styles and software for decision making. Przegl?d Nauk o Obronno?ci, 15, 1–12. https://doi.org/10.37055/pno/156919
Quicho, R. F. (2019). Motivational Framework of Academic Scholars and Student Leaders?: Comparative Analysis on Achievement and Mastery Goals. 3(2), 280–299.
Rahim, A., & Bonoma, T. V. (1979). Managing Organizational Conflict: A Model for Diagnosis and Intervention. Psychological Reports, 44(3_suppl), 1323–1344. https://doi.org/10.2466/pr0.1979.44.3c.1323
Subiyanto, D., & Utami, R. A. (2021). Pengaruh dukungan organisasi, kepuasan kerja, dan motivasi kerja terhadap komitmen organisasi. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi, 04(02), 202–212.
Tumová, D. (2020). the Influence of Factors and Measures on the Motivation of Students in the Academic Environment. Public Security & Public Order / Visuomenes Saugumas Ir Viesoji Tvarka, 2035(24), 351–367. https://doi.org/10.13165/PSPO-20-24-22
Vitkovskaya, I., & Solovyeva, T. (2021). STRATEGY TO FORM STUDENTS POSITIVE MOTIVATION TO EDUCATIONAL AND PROJECT PROFESSIONAL ACTIVITIES. 1, 766–776.
Xiaowei, Y. (2022). A Conceptual Model of Decision-Making Skills Towards Leadership Effectiveness in Higher Education Institutions in China. Journal of Digitainability, Realism & Mastery (DREAM), 1(05), 42–51. https://doi.org/10.56982/dream.v1i05.49
Copyright (c) 2025 Dadang Wiratama, M Fahmi Yusuf, M Adhitya Nugraha Pratama, M Misbakhul Khoir, Zahruddin Fanani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Penulis yang ingin memasukkan naskah untuk diterbitkan pada jurnal GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat menyetujui poin-poin di bawah ini.
- Manuskrip yang diserahkan belum diterbitkan sebelumnya baik secara online maupun cetak.
- Manuskrip yang dikirimkan harus mengandung novelty yang baik. Minimal kebaruan referensi adalah 80% dari total referensi yang digunakan.
- Topik manuskrip harus sesuai dengan fokus dan ruang lingkup Jurnal GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat
- Penulisan manuskrip telah disesuaikan dengan panduan penulisan yang ditentukan oleh Jurnal GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat
- Abstrak dan kata kunci disajikan dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris dalam pengisian metadata penyerahan manuskrip.
- Referensi yang digunakan 75% harus berasal dari sumber primer (jurnal) dan 25% sumber sekunder (buku, majalah, koran, website, dll).