PEMBERDAYAAN MITRA USAHA PEGIAT ANGGUR ORGANIK DAN PENGOLAHAN PRODUK TURUNAN ANGGUR DI KOTA SURAKARTA
Abstrak
Kondisi eksisting yang terjadi saat ini kegiatan budidaya Anggur organik di mitra sasaran 1 Point Farm berjalan dengan budidaya secara konvensional, sehingga belum maksimal dalam produksi buah karena kontrol penyiraman, pupuk dan obat-obatan masih dilakukan seara manual, sedangkan kondisi produksi produk turunan Anggur yang dikelola mitra sasaran 2 D Bun Kitchen berupa Sirup, Selai, Nastar Aggur dan Fermentasi Sari Anggur sudah berjalan namun kurang maksimal dalam pemasaran dan produksi. Hal ini dikarenakan alat produksi yang terbatas sehingga kapasitas produksi kurang. Tujuan pelaksanaan kegiatan ini untuk memperkuat peningkatan industri anggur dan mampu mendorong potensi produk anggur serta terwujudnya kemitraan dengan pemangku kepentingan industri anggur di Kota Surakarta bahkan Nasional. Metode pelaksanaan dilakukan sosialisasi program mitra 1 (point farm); pelatihan penggunaan irigasi tetes untuk mitra 1 (point farm); pendampingan dan evaluasi berupa digital marketing dan market place. Output dan Outcome yang akan dicapai berupa produksi anggur organik dengan target pasar pegiat anggur; perusahaan industri agrokompleks; masyarakat dan bisa berguna untuk kegiatan tanggung jawab sosial perusahaan (CSR). Untuk memastikan keberlanjutan program dalam kegiatan ini dilakukan kolaborasi dengan berbagai stakeholders, monitoring dan evaluasi yang dilakukan secara periodik dengan melibatkan seluruh komponen baik dari pihak tim pelaksana, mitra sasaran, Pemerintah Daerah Kota Surakarta maupun eksternal dari tim Kemendikbudristek. Hasil kegiatan mitra sasaran 1 point farm adanya penambahan bahan baku penanaman bibit anggur sebanyak 50 tanaman anggur, selanjutnya untuk produksi akan dilakukan penggunaan teknologi irigasi tetes. Solusi pemasaran dilakukan dengan digital marketing berupa website dan marketplace. Mitra sasaran kedua D Bun Kitchen solusi produksi dilakukan penambahan alat produksi berupa mixer, oven dan alat peras anggur, sedangkan untuk solusi pemasaran dilakukan dengan digital marketing berupa website dan market place serta bermitra dengan toko oleh-oleh.
Referensi
Ali, E. B., Anufriev, V. P., & Amfo, B. (2021). Green economy implementation in Ghana as a road map for a sustainable development drive: A review. Scientific African, 12. https://doi.org/10.1016/j.sciaf.2021.e00756
Armanda, D. T., Guinée, J. B., & Tukker, A. (2019). The second green revolution: Innovative urban agriculture’s contribution to food security and sustainability – A review. In Global Food Security (Vol. 22). https://doi.org/10.1016/j.gfs.2019.08.002
Ayilara, M. S., Olanrewaju, O. S., Babalola, O. O., & Odeyemi, O. (2020). Waste management through composting: Challenges and potentials. In Sustainability (Switzerland) (Vol. 12, Issue 11). https://doi.org/10.3390/su12114456
Azunre, G. A., Amponsah, O., Peprah, C., Takyi, S. A., & Braimah, I. (2019). A review of the role of urban agriculture in the sustainable city discourse. Cities, 93. https://doi.org/10.1016/j.cities.2019.04.006
Buseth, J. T. (2021). Narrating Green Economies in the Global South. Forum for Development Studies, 48(1). https://doi.org/10.1080/08039410.2020.1858954
Calheiros, C. S. C., & Stefanakis, A. I. (2021). Green Roofs Towards Circular and Resilient Cities. Circular Economy and Sustainability, 1(1). https://doi.org/10.1007/s43615-021-00033-0
Diehl, J. A., Sweeney, E., Wong, B., Sia, C. S., Yao, H., & Prabhudesai, M. (2020). Feeding cities: Singapore’s approach to land use planning for urban agriculture. Global Food Security, 26. https://doi.org/10.1016/j.gfs.2020.100377
He, L., Zhang, L., Zhong, Z., Wang, D., & Wang, F. (2019). Green credit, renewable energy investment and green economy development: Empirical analysis based on 150 listed companies of China. Journal of Cleaner Production, 208. https://doi.org/10.1016/j.jclepro.2018.10.119
Kalmykova, Y., Sadagopan, M., & Rosado, L. (2018). Circular economy - From review of theories and practices to development of implementation tools. Resources, Conservation and Recycling, 135. https://doi.org/10.1016/j.resconrec.2017.10.034
Li, M., Wang, J., Zhao, P., Chen, K., & Wu, L. (2020). Factors affecting the willingness of agricultural green production from the perspective of farmers’ perceptions. Science of the Total Environment, 738. https://doi.org/10.1016/j.scitotenv.2020.140289
Millar, N., McLaughlin, E., & Börger, T. (2019). The Circular Economy: Swings and Roundabouts? In Ecological Economics (Vol. 158). https://doi.org/10.1016/j.ecolecon.2018.12.012
Nicholls, C. I., Altieri, M. A., Kobayashi, M., Tamura, N., McGreevy, S., & Hitaka, K. (2020). Assessing the agroecological status of a farm:a principle-based assessment tool for farmers. Agro Sur, 48(2). https://doi.org/10.4206/agrosur.2020.v48n2-04
Pham, N. T., Hoang, H. T., & Phan, Q. P. T. (2020). Green human resource management: a comprehensive review and future research agenda. In International Journal of Manpower (Vol. 41, Issue 7). https://doi.org/10.1108/IJM-07-2019-0350
Shulla, K., Voigt, B.-F., Cibian, S., Scandone, G., Martinez, E., Nelkovski, F., & Salehi, P. (2021). Effects of COVID-19 on the Sustainable Development Goals (SDGs). Discover Sustainability, 2(1). https://doi.org/10.1007/s43621-021-00026-x
Skar, S. L. G., Pineda-Martos, R., Timpe, A., Pölling, B., Bohn, K., Külvik, M., Delgado, C., Pedras, C. M. G., Paço, T. A., ?ujic, M., Tzortzakis, N., Chrysargyris, A., Peticila, A., Alencikiene, G., Monsees, H., & Junge, R. (2020). Urban agriculture as a keystone contribution towards securing sustainable and healthy development for cities in the future. Blue-Green Systems, 2(1). https://doi.org/10.2166/bgs.2019.931
Surya, B., Syafri, S., Hadijah, H., Baharuddin, B., Fitriyah, A. T., & Sakti, H. H. (2020). Management of slum-based urban farming and economic empowerment of the community of Makassar City, South Sulawesi, Indonesia. Sustainability (Switzerland), 12(18). https://doi.org/10.3390/SU12187324
Tarkhanova, E. A., Chizhevskaya, E. L., Fricler, A. V., Baburina, N. A., & Firtseva, S. V. (2020). Green economy in russia: The investments’ review, indicators of growth and development prospects. Entrepreneurship and Sustainability Issues, 8(2). https://doi.org/10.9770/jesi.2020.8.2(39)
V. Stukalo, N., O. Krasnikova, N., V. Dzyad, O., & G. Mihaylenko, O. (2019). Sustainable International Trade in Agricultural Goods: Emerging Markets Perspectives. The Journal of Social Sciences Research, 57. https://doi.org/10.32861/jssr.57.1096.1105
Vega-Muñoz, A., Salazar-Sepulveda, G., Espinosa-Cristia, J. F., & Sanhueza-Vergara, J. (2021). How to measure environmental performance in ports. In Sustainability (Switzerland) (Vol. 13, Issue 7). https://doi.org/10.3390/su13074035
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by-sa4.footer##Penulis yang ingin memasukkan naskah untuk diterbitkan pada jurnal GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat menyetujui poin-poin di bawah ini.
- Manuskrip yang diserahkan belum diterbitkan sebelumnya baik secara online maupun cetak.
- Manuskrip yang dikirimkan harus mengandung novelty yang baik. Minimal kebaruan referensi adalah 80% dari total referensi yang digunakan.
- Topik manuskrip harus sesuai dengan fokus dan ruang lingkup Jurnal GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat
- Penulisan manuskrip telah disesuaikan dengan panduan penulisan yang ditentukan oleh Jurnal GANESHA: Jurnal Pengabdian Masyarakat
- Abstrak dan kata kunci disajikan dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris dalam pengisian metadata penyerahan manuskrip.
- Referensi yang digunakan 75% harus berasal dari sumber primer (jurnal) dan 25% sumber sekunder (buku, majalah, koran, website, dll).