LEAFCRAFT: METODE BERMAIN UNTUK MENINGKATKAN KONSENTRASI PADA ANAK USIA DINI DI TK NEGERI 007 PULAU KASU BELAKANG PADANG KEPULAUAN RIAU

  • Nicki Oktavi Margono Universitas Batam
  • Annisa Rizky Ramadhani Universitas Batam
  • Melissa Maharani Universitas Batam
  • Yuditia Prameswari Universitas Batam

Abstract

Anak usia dini membutuhkan konsentrasi dan hubungan sosial yang baik untuk mendukung perkembangannya. Pengabdian Masyarakat berjudul "Leafcraft: Metode Bermain untuk Meningkatkan Konsentrasi pada Anak Usia Dini di TK Negeri 007 Pulau Kasu" yang dilaksanakan di pulau kasu, pada lembaga pendidikan taman kanak-kanak satu-satunya di pulau tersebut, TK Negeri 007 Pulau Kasu, Belakang Padang, Kepulauan Riau. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan konsentrasi dan keterampilan sosial anak melalui metode kolase dan permainan kolaboratif. Proses kegiatan mencakup edukasi tentang pentingnya konsentrasi dan persahabatan, serta implementasi permainan kreatif seperti "LeafCraft" dan "Satu Tim, Satu Aksi". Kegiatan ini memberikan wawasan kepada guru dan orang tua mengenai peran lingkungan sosial dan aktivitas edukatif dalam mendukung perkembangan anak usia dini.

References

Khotimah, S. H., Sunaryati, T., & Suhartini, S. (2020). Penerapan Media Gambar Sebagai Upaya dalam Peningkatan Konsentrasi Belajar Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi?: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 676. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.683

Mataram, U. M., Salawaty Maulidya, D., Prameswari, Y., & Sinaga, E. B. (2024). Seminar Nasional LPPM UMMAT Be Cool Kids, Say No to Bullying?: Psikoedukasi Anti Perundungan bagi Anak Sekolah Dasar.

Normalita, C., & Wahyuni, S. (n.d.). Pengaruh Pola Asuh dan Kemandirian terhadap Perkembangan Sosial Emosional Anak Usia Dini di Kota Malang. Jurnal Pendidikan Nonformal, 17(1), 1978–7138. https://doi.org/10.17977//um041v17i12022p37-46

Nurani, N. (2023). Upaya Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Melalui Kegiatan Kolase Pada Kelompok A TK Melati PGRI Kecamatan Karangampel Kabupaten Indramayu. Jurnal Pendidikan Indonesia, 4(03), 295–302. https://doi.org/10.36418/japendi.v4i03.1664

Putri, P. I., & Widiastuti, A. A. (2019). Meningkatkan Konsentrasi Anak Attention Deficit Hyperactivity Disorder (ADHD) dengan Pendekatan Reinforcement melalui Metode Bermain Bunchems. Jurnal Obsesi?: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 207. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.177

Wandi, Z. N., & Mayar, F. (2019). Analisis Kemampuan Motorik Halus dan Kreativitas pada Anak Usia Dini melalui Kegiatan Kolase. Jurnal Obsesi?: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 363. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i1.347

Published
2025-01-02